
		DelphiPemrograman
		
	
	
Mencari Faktorial dengan Delphi #112
Terbang adalah posisi di atas tanah kamu berpijak dengan sangat lama
andrypein.net : Postingan angka-angka an lagi kali ini tentang mencari faktorial dengan delphi.
Dan sekali lagi aing gapaham matematikanya jadi kalau definisi jelasnya mah bisa gogling sendiri, wkwkkwkw.
Ok skip lanjut penampakan dan full code nya seperti ini saja gan tidak ribet, yang penting mah da isi pemahaman dari fungsinya.

Nanti bisa paham sendiri apa itu faktorial.
unit Unit1;
interface
uses
  Windows, Messages, SysUtils, Variants, Classes, Graphics, Controls, Forms,
  Dialogs, StdCtrls;
type
  TForm1 = class(TForm)
    Label1: TLabel;
    Edit1: TEdit;
    Button1: TButton;
    procedure Button1Click(Sender: TObject);
  private
    { Private declarations }
  public
    { Public declarations }
  end;
var
  Form1: TForm1;
implementation
{$R *.dfm}
procedure TForm1.Button1Click(Sender: TObject);
var
  i,n: integer;
  faktorial : real;
begin
  n:=strtoint(edit1.Text);
  faktorial:=1;
  for i:=2 to n do
    faktorial:=faktorial*i;
  label1.Font.Style:=[fsbold];  
  label1.Caption:=inttostr(n)+' faktorial = '+floattostr(faktorial);
end;
end.
Donlod apps faktorial dengan delphi nya disini gan :
 
				 
					 
					



buatin program untuk aplikasi fisika dengan memanfaatkan fungsi faktorial, dengan memnafaatkan proses iterasi dalam algoritma
terima klasiiiih..kebetulan sayah lagi belajar delphi…tulisannya sangat bermanfaat